Skip to content

MAMA

A happy soul is the best shield for a cruel world.

Menu
  • Cara
  • Gaya Hidup
  • Islam
  • Kesehatan
  • Makanan
  • Pendidikan
  • Rumah
  • Teknologi
  • Umum
  • Wisata
Menu

Resep Mudah Cara Membuat Bakso Ayam Dengan Blender

Posted on Desember 1, 2022Februari 22, 2023 by Pia

Salah satu proses pembuatan bakso adalah penggilingan seluruh bahan. Sebenarnya bukan hal yang baru lagi, namun Anda bisa ikut membuat bakso ayam tanpa penggilingan. Solusinya adalah menggunakan blender. Bagaimana caranya?

Yang perlu diperhatikan

Sebelum membuat, perhatikan jika menggunakan blender berarti memiliki kapasitas yang lebih sedikit. Alhasil, Anda tidak bisa membuat dengan skala besar. Atau jika memang ingin, Anda perlu melakukan proses blender beberapa kali atau menggunakan mesin blender yang lebih besar. Pastikan juga blender masih mampu menggiling daging dan bumbunya.

Bahan masakan

Untuk olahan yang paling sederhana, setidaknya Anda perlu dada ayam, telur, bawang putih, kaldu, garam, dan lada untuk diblender. Sesuaikan saja rasionya seperti ½ kg dada ayam untuk 1 telur, 2 sdm bawang putih, dan 1 sdt kaldu bubuk. Selain itu, siapkan juga tepung terigu dan tepung sagu.

Cara membuat

Cara membuat bakso ayam dengan blender pun seperti pada umumnya. Blender bahan utama hingga halus. Kemudian, campur adonan ayam dan bahan yang sudah halus dengan tepung untuk diblender lagi. Setidaknya dibutuhkan 3 sdm tepung terigu dan sagu yang diblender sedikit demi sedikit secara berkala.

Setelah sudah terblender, pindah ke wadah dan aduk sebentar hingga tidak terlalu lengket saat dibentuk. Selagi membentuk bakso, siapkan air mendidih dan masukkan bakso. Tunggu bakso mengapung pertanda matang. Pindahkan ke dalam air dingin, biarkan dingin, saring, dan bakso pun siap disantap.

Pos-pos Terbaru

  • Pemilihan aksesoris mobil yang praktis dan fungsional
  • 5 Rekomendasi Alat Pijat Elektronik Terbaik
  • Fakta Menarik Tentang Bunga Lily yang Wajib Kamu Ketahui
  • Teknologi NFC: Manfaat dan Aplikasi dalam Kehidupan Sehari-hari
  • Mengenal Cyber Insurance: Perlindungan Penting untuk Bisnis Anda

Arsip

  • Mei 2023
  • April 2023
  • Maret 2023
  • Februari 2023
  • Januari 2023
  • Desember 2022
  • November 2022
  • Oktober 2022
  • September 2022
  • Agustus 2022
  • Juli 2022
  • Juni 2022
  • Mei 2022
  • April 2022

Kategori

  • Bisnis
  • Cara
  • Gaya Hidup
  • Islam
  • Kesehatan
  • Makanan
  • Pendidikan
  • Rumah
  • Teknologi
  • Umum
  • Uncategorized
  • Wisata
© 2023 MAMA | Powered by Superbs Personal Blog theme